SOSIALISASI PENGEMBANGAN SADAR BENCANA

Senin, 4 April 2016

SOSIALISASI PENGEMBANGAN SADAR BENCANA

Sabtu, 26 Maret 2016 bekerjasama dengan BPBD Kabupaten Magelang dilaksanakan sosialisasi pengembangan budaya sadar bencana Kabupaten Magelang Tahun 2016. Sosialisasi ini dibuka oleh Ketua TP PKK Kabupaten Magelang, Ny. Tanti Zaenal Arifin. Kegiatan ini merupakan ?salah satu program dari Pemerintah Kabupaten Magelang untuk membentuk masyarakat yang tau, sadar dan tanggap terhadap potensi-potensi bencana di Kabupaten Magelang. Keadaan geografis Kabupaten Magelang yang dikelilingi lima gunung sangatlah berpengaruh terhadap resiko bencana yang mengncam Kabupaten Magelang. Selain ancaman letusan gunung merapi, magelang juga memiliki potensi bencana tanah longsor, angi puting beliung,dll.

Diharapkan pula dengan adanya sosialisasi ini, semua pihak akan dapat?? bekerjasama dengan baik dalam rangka mengurangi resiko bencana yang terjadi di Kabupaten Magelang.